Sekilas Info

Dalih Kondisi Ekonomi Ditengah Covid-19, Expo Alor 2020 Akhirnya Tetap Digulir

event pariwisata expo alor XIV dan alor Karnaval VII 2020.

Lebih lanjut, Sony mengatakan pemerintah daerah dalam hal ini dinas pariwisata mengajak masyarakat kabupaten Alor agar terus mempromosikan pariwisata, budaya dan ekonomi kreatif melalui expo alor dan alor karnaval yang digelar.

"keunikan dan keberagaman suku, budaya, bahasa dan agama yang menakjubkan. Surga bahari yang exotic dan panorama alam yang indah yang dapat membius wisatawan termasuk hasil karya kerajinan masyarakat", tutur Sony O Alelang yang juga Sekda kabupaten Alor ini.

Sementara itu, Bupati alor Amon Djobo mengajak komponen pimpinan daerah dan seluruh masyarakat kabupaten Alor agar selalu mengucap syukur kepada Tuhan ditengah-tengah pandemi Covid-19 di NTT dan Indonesia hingga internasional mengakibatkan krisis ekonomi dan banyak korban jiwa berjatuhan.

Selanjutnya 1 2 3
Penulis: Markus Kari
Editor: Red24

Baca Juga