Sekilas Info

Meninggal di Usia 99 Tahun, Berikut Pesan Murid SD Tertua di Dunia

Meninggal di Usia 99 Tahun, Berikut Pesan Murid SD Tertua di Dunia

Kenya - Priscilla Sitieni, murid sekolah dasar (SD) tertua di dunia itu meninggal dalam usia 99 tahun. Disadur dari laman kompas.com sesuai laporan kantor berita Agence France-Presse (AFP), Jumat (18/11/2022) menyebutkan, bahwa tekad Priscilla untuk mengenyam pendidikan saat berusia 90-an diangkat menjadi film Perancis dan mendapat pujian dari UNESCO.

Sammy Chepsiror, cucu Priscilla kepada media lokal surat kabar The Standard mengatakan bahwa Gogo Priscilla (almarhumah Priscilla), yang karib disapa, meninggal dunia dikediamannya, Rabu (16/11/2022) setelah sakit komplikasi yang ia alami di dadanya.

"Gogo dalam keadaan sehat dan menghadiri kelasnya sampai tiga hari sebelum kematiannya ketika dia mengalami nyeri dada, yang memaksanya keluar dari sekolah," katanya Sammy Chepsiror, Kamis (17/11/2022) di Kenya.


Baca juga:
Jokowi Menuju Panggung Dunia: Nobel Perdamaian dan Sekjend PBB!


Lanjut Sammy, menyebut bahwa sebagai cucu dirinya berbangga atas usia satu abad yang diperoleh Gogo Priscilla.

"Kami berterima kasih atas 100 tahun hidupnya. Dia membuat kami semua bangga," tambahnya.

Pujian UNESCO dan pesan ke para Gadis

Selanjutnya 1 2 3
Penulis: Devis Karmoy
Editor: Redaksi

Baca Juga