30 Mahasiswa Taput Terima Beasiswa CRS SOL

Tarutung - Bupati Tapanuli Utara Drs Nikson Nababan MSi diwakili Wakil Bupati Sarlandy Hutabarat SH bersama Manager CSR dan Eksternal Relations Sarulla Opration LTd (SOL), Melva Samosir, menyalurkan beasiswa kepada 30 mahasiswa berprestasi.
Penyerahan beasiswa dilakukan di Aula Martua Kantor Bupati Tapanuli Utara, Tarutung, Kamis (5/11/2020).
Sebagai informasi, para mahasiswa itu berasal dari keluarga tak mampu dan keluarga mereka tinggal di desa yang terdampak proyek SOL 2020/2021.
Komentar