Sekilas Info

Sosok Mbah Bejo Mengejutkan Pengunjung di Pasar Porong

Kapolresta Sidoarjo Kombes Pol Sumardji bersama sosok Mbah Bejo saat mengedukasi penerapan 5M kepada masyarakat di Pasar Porong, Sidoarjo, Jumat (5/2/2021).

Sidoarjo - Sosok Mbah Bejo yang datang bersama pasukan punawannya di Pasar Porong, Sidoarjo, mengejutkan pedagang pasar dan masyarakat yang tengah berbelanja, Jumat (5/2/2021) siang.

Tidak hanya menghampiri lapak-lapak pedagang. Barisan Mbah Bejo juga mengedukasi disiplin protokol kesehatan 5M kepada masyarakat, guna mencegah penyebaran Covid-19.

Kapolresta Sidoarjo Kombes Pol Sumardji bersama jajarannya juga turut mengedukasi penerapan 5M kepada masyarakat di tengah pasar Porong ini.

Baca juga: Danrem 084 Bhaskara Jaya Apresiasi Kesadaran Warga Sidoarjo di PPKM

Selanjutnya 1 2 3 4
Penulis: Rakhmat Hidayanto
Editor: Redaksi

Baca Juga