Sekilas Info

Guru SD dan Wali Murid di Binjai Patungan Membangun Mushola

Penandatanganan Batu Prasasti Mushola Al-Yaqin di SDN 020252 oleh Kepala Dinas Pendidikan Kota Binjai Sri Ulina Ginting, Kamis (21/1/2021).

Binjai - Sejumlah guru dan wali murid di SDN 020252 Jalan Gatot Subroto, Kelurahan Limau Mungkur, Kecamatan Binjai Barat, Kota Binjai berpatungan membangun mushola di lingkungan sekolah mereka.

Hasil patungan mereka, kini mushola yang diberi nama Al-Yaqin itu telah selesai di bangun hanya dalam kurun waktu empat bulan.

"Saya terharu sekali melihat kerja keras pihak sekolah yang sudah berhasil membangun mushola secara swadaya," kata Kadis Pendidikan Kota Binjai, Sri Ulina Ginting pada prosesi peresmian mushola, Kamis (21/01/2021).

Baca juga: Pendidikan Pedamaian untuk Laguna yang Damai

Selanjutnya 1 2 3 4 5
Penulis: Bayu Dian Aditama
Editor: Redaksi

Baca Juga